M. Zalzi Chaesar

Lelaki bertubuh bongsor kelahiran Brebes, 18 November 1987 ini mengemban jabatan sebagai operator dapodik yang sangat diandalkan dalam mengurusi segala hal yang berkaitan dengan administrasi sekolah. Lulusan SMA Bustanul Ulum NU ini juga dikenal sebagai pelatih marching band baik tingkat SMP maupun tingkat Sekolah Dasar.